Berita Lokal
Indeks
Meriah dan Penuh Kebersamaan, Peringatan HUT RI ke-80 di Desa Sarang Helang Berjalan Sukses
Sarang Helang, 23 Agustus 2025 — Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-80, Pemerintah Desa Sarang Helang menggelar acara perayaan yang berlangsung meriah dan penuh semangat kebersamaan. Kegiatan ini dipusatkan di halaman Kantor Desa Sarang Helang
- 16 September 2025
- Administrator
- Berita Lokal